Pagi ini Madrasah Ibtidaiyah Terpadu Al-Amin mendapat kunjungan sekaligus sosialisasi tentang kesehatan dari Puskesmas Kec. Babulu. Para siswa MIT AL-AMIN diberikan pengarahan bagai mana menjaga kebersihan anggota tubuhnya, seperti bagai mana mencuci tangan yang benar, menggosok gigi yang baik dan benar hingga pengenalan dan pencegahan terhadap bahaya Demam Berdarah ( DBD ).
1. Penyul
uhan tentang bagai mana mencuci tangan yang benar
2. Penyuluhan tentang menggosok gigi yang baik dan benar
3. Penyuluhan tentang bahaya dan pencegahan Demam Berdarah ( DBD )
Tidak ada komentar:
Posting Komentar